Sami Khedira cedera dalam laga Jerman V Spanyol - Eskapis Media

Sami Khedira cedera dalam laga Jerman V Spanyol



Khedira ditarik keluar pada menit 52 dalam pertandingan persahabatan melawan Spanyol di Dusseldorf Jum’at pagi.

Khedira jatuh setelah menantang Thiago dan tim medis masuk untuk menilai cederanya, khedira jelas kesakitan dan memegang kaki kanannya, tepat dibelakang lutut.

Waktu akan menjawab jika ini akan membuat ia keluar dari laga ke dua pertandingan persahabatan jerman melawan brazil hari selasa, atau tempatnya di skuad Juventus untuk melawan Real Madrid dalam ancaman. Laga perdelapan final Liga Champion akan berlangsung di Turin pada 3 April 2018.

Sami Khedira cedera dalam laga Jerman V Spanyol Sami Khedira cedera dalam laga Jerman V Spanyol Reviewed by rifqy on March 25, 2018 Rating: 5

No comments

Recent